-
Home
-
Resep
-
Sie Reuboh Masakan Khas Aceh. Intip Yuk Cara Membuatnya
Sie Reuboh Masakan Khas Aceh. Intip Yuk Cara Membuatnya
Hallo teman ! apa kabar semuanya ? Hari ini kita akan membahas salah satu masakan khas Aceh yaitu SIE REUBOH. Sie reuboh dalam bahasa aceh berarti daging rebus, tapi sie reuboh bukan hanya sekedar masakan daging yang direbus saja tetapi menggunakan banyak bumbu rempah. Penasaran ?? lihat resepnya Membuat Masakan Aceh Sie Reuboh berikut ini
Bahan :
1 kg daging sapi potong kotak
4 buah asam
2 liter air
Bumbu yang dihaluskan :
6 butir bawang merah
6 siung bawang merah
6 buah cabai merah besar
2 cm kunyit
3 cm jahe
½ sdt merica
1 sdt garam
Cara Membuat :
- Masukkan daging, asam dan bumbu yang telah dihaluskan kedalam panci. Tuangkan air dan aduk rata
- Masak dengan hapi sedang sampai mendidih lalu kecilkan api, masak daging sampai empuk. Jika daging belum empuk tetapi air sudah mongering, tuangkan lagi air dikit sedikit sampai daging empuk.
- Angkat dan sajikan
Nah itu dia resep mudah dan sederhana membuat masakan khas aceh SIE REUBOH. Selamat mencoba dirumah !!!!
Related Post
0 Response to "Sie Reuboh Masakan Khas Aceh. Intip Yuk Cara Membuatnya"
Post a Comment